Kamis, 27 Juni 2013

Membuat Animasi di Java

Java adalah bahasa pemrograman yang berorientasi objek (Object Oriented Programming) dan dapat dijalankan pada bebagai platform. Java juga dapat digunakan untuk membuat animasi yang menarik sehingga cocok sekali jika diterapkan pada halaman web.
Buku ini membahas dasar-dasar animasi menggunakan Java. Anda akan dikenalkan pada pembuatan objek dasar seperti garis, kotak atau lingkaran. Setelah itu, anda akan belajar bagaimana cara membuat animsi dari ibjek yang sebelumnya telah dibuat sehingga hasilnya sesuai dengan yang diharapkan. Buku ini juga mengajarkan anda mengenai cara membuat animasi Java menggunakan grafik 2D dan applet-applet Java, hubungan antara pemrograman Java dengan file .GIF dan .JPEG, serta pemrograman user interface Java (penggunaan mouse dan keyboard untuk menjalankan animasi).

Di dalam buku ini akan dijumpai contoh-contoh program animasi sederhana hingga yang lebih rumit sehingga akan membantu mengembangkan kemampuan anda.

Pembahasan dalam buku ini mencakup:
- Pengenalan Java
- Metode dan bentuk-bentuk grafis
- Java 2D API
- Pengenalan applet java
- Animasi sederhana dan animasi tingkat lanjut
- Animasi dengan interaksi

Membuat Animasi di Java
Penulis : MALVIN ANTONIUS
No. Id. Elex : 121040454
ISBN / EAN : 9792055762 / 9792055762
Jumlah Halaman : 0
Berat Buku : 244 gram
Dimensi( pxl ) : 210 mm x 140 mm
Published Date : Jumat, 14 Mei 2004
Harga: Rp 41.800

CONTOH SKRIPSI INFORMATIKA :
Anda dapat mendapatkan refrensi contoh program aplikasi skripsi informatika dan tesis ilmu komputer di http://www.bunafitkomputer.com, semoga bermanfaat.  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar