Kamis, 27 Juni 2013

Visual Basic Segala tingkat+CD

Buku Microsoft Visual Basic 6.0 untuk Segala Tingkat ini merupakan buku jawaban untuk pengembang atau mahasiswa yang ingin menggabungkan secara teori rancangan database dan pemakaian perangkat lunak Visual Basic. Dalam buku ini pembaca diajak memahami perlunya rancangan database sebelum membuat program memakai Visual Basic.


Walaupun materi yang dibahas cukup banyak, tetapi tidak akan membuat Anda pusing dalam memahaminya. Pembahasan difokuskan pada hal-hal penting, dan perlu Anda pelajari secara serius yaitu bagaimana korelasi rancangan sebuah daatbase dengan pemrograman database Visual Basic.


Untuk memudahkan Anda belajar, buku disertai CD Pendamping berisi program-program yang dibahas dalam buku ini.


Topik yang dibahas mencakup:
- Instalasi Visual Basic 6.0
- Pengoperasian Dasar Visual Basic 6.0
- Istilah-Istilah penting dalam Visual Basic 6.0
- Proses Pencabangan If, Case
- Proses Pengulangan
- Desain Database
- VDM (Visual Database Manager)
- Program Dasar Database
- Menu
- Kompilasi dan Setup Disk
- ADO
- timer
- Status Bar
- HTML, dan lain-lain.

Visual Basic Segala tingkat+CD
Penulis : Ir. YUNIAR SUPARDI
No. Id. Elex : 121060082
ISBN / EAN : 9792080406 / 9792080406
Jumlah Halaman : 0
Berat Buku : 290 gram
Dimensi( pxl ) : 210 mm x 140 mm
Published Date : Rabu, 4 Januari 2006
Harga: Rp 49.800

CONTOH SKRIPSI INFORMATIKA :
Anda dapat mendapatkan refrensi contoh program aplikasi skripsi informatika dan tesis ilmu komputer di http://www.bunafitkomputer.com, semoga bermanfaat.   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar